Membuat Shortcut QloBOT di Desktop

Last modified: February 6, 2021

Cara Membuat Shortcut QloBOT di Desktop

Agar kita dapat lebih mudah membuka Qlobot, kita dapat membuat pintasan/shortcut Qlobot pada tampilan desktop seperti ini. Sebenarnya untuk langkah pemasangan shortchut Qlobot sama dengan ketika kita pasang shortcut untuk aplikasi pada umumnya, berikut untuk langkah-langkahnya;

  1. Untuk membuat shortcut pertama kita masuk ke folder Qlobot kita, lalu pada file qlobot.exe (yang berlogo) klik kanan lalu pilih send to.
  1. Lalu pilih Desktop (Create Shortcut).
  1. Setelah itu otomatis akan membuat shorcut pada desktop kita. Dan Qlobot siap digunakan tanpa masuk ke folder terlebih dulu.
Apakah panduan ini membantu?
Tidak 0